Olahraga

18 Bank Bergabung Dalam Bankers Runner Bone Resmi Terbentuk

273
×

18 Bank Bergabung Dalam Bankers Runner Bone Resmi Terbentuk

Sebarkan artikel ini

KABARTA ID, BONE – Komunitas lari di Kabupaten Bone terus terbentuk. Kali ini komunitas lari yang dirintis oleh Pengurus Badan Musyawarah Perbankan Daerah (BMPD) Kabupaten Bone.

Mereka yang bergabung komunitas lari BMPD adalah orang-orang perbankan. Komunitas lari tersebut bernama BMPD Run Bone 2024.

Setiap akhir pekan atau hari libur mengisi waktu berlari dengan santai setelah sibuk bergelut dunia profesinya saat jam kerja.

Mereka berkumpul dan berlari sesama banker se Kabupaten Bone dengan rute lari yang ditetapkan.
Salah satu anggota BMPD Run Bone Andri mengaku kelompok berlari bersatu dalam wadah organisasi perbankan.

“Untuk pelaksanaannya kali ini adakah tuan rumah BRI
yang memfasilitasi teman-teman lari yang bergabung dalam BMPD,” ujarnya.

Baca Juga:  Taklukkan Barcelona, Real Madrid Juara Piala Super Spanyol

Andri yang juga Branch Manager Bank Danamon Bone ini mengaku mereka yang ikut lari itu para bankers sudah rutin digelar akhir pekan.

“Kami undang sekitar 18 bank bergabung dalam Bankers Runner yang ada di Bone,” tuturnya. Pada kesempatan tersebut, kata dia, di dalamnya ada acara pemilihan Ketua Banker Runners Bone.

Berdasarkan hasil pemilihan, lanjut dia, Nardi dipercaya sebagai Ketua Banker Runners Bone. Nardi merupakan pegawai dari BRI Kantor Cabang Watampone.
Di akhir acara, dilanjutkan acara launching Jersey Runners Bone.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

arenadewa arenadewa https://viral-arenadewa.com/promotion/ https://viral-arenadewa.com/register/ arenamega arenamega https://maxwin-arenamega.com/promotion/ https://maxwin-arenamega.com/register/ omega138 omega138 tntslot tntslot https://online-tntslot.com/promotion/ https://online-tntslot.com/register/ https://lib.unismuhluwuk.ac.id/wp-json/ https://snbs.unipasby.ac.id/public/joker123/ https://jurnalmahasiswa.unipasby.ac.id/lib/-/redux/ https://fish.unipasby.ac.id/visi/ https://ft.unipasby.ac.id/ftek/ https://simpekabpsdm.kemendagri.go.id/sgacor/ http://pmb.poltrisdha.ac.id/uploads/files/ https://digilib.stiemuttaqien.ac.id/assets/uploads/files/ https://dummy.smadwiwarna.sch.id/siswa/kelasipa/