Pemerintahan

Jelang Pilkada, Disdukcapil Bontang Surati 22 Sekolah Ikuti Perekaman e-KTP

98
×

Jelang Pilkada, Disdukcapil Bontang Surati 22 Sekolah Ikuti Perekaman e-KTP

Sebarkan artikel ini

KABARTA ID, BONTANG – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Bontang, Provinsi Kalimatan Timur (Kaltim) menyurati 22 sekolah untuk mengikuti perekaman e-KTP.

Hal ini dalam rangka menindaklanjuti mensukseskan pemilihan kepala daerah (Pilkada) tahun 2024.
Kepala Seksi Identitas Penduduk Disdukcapil Bontang, Reni Eka Wahyuni menjelaskan saat tercatat 2.956 pemilih pemula belum memiliki e-KTP sehingga perekaman harus terus diupayakan.
“Pihak kami tengah fokus menjangkau pemilih pemula yang belum miliki e-KTP. Jumlah cukup banyak sehingga butuh perhatian lebih. Makanya kami surati 22 sekolah baik negeri maupun swasta untuk jalani perekaman e-KTP ,”jelasnya.

Dari pemilih pemula 2.956, tersebar di tiga kecamatan dan 15 kelurahan bahkan selebihnya ada di luar kota seperti di Samarinda dan Balikpapan.
Artinya perlu peran aktif semua pihak aparat kecamatan dan kelurahan serta masyarakat dalam mendukung Disdukcapil tingkatkan jumlah pemilih pemula.

Baca Juga:  Pasar Murah di Sinjai, Upaya Kendalikan Laju Inflasi

“Dari data yang dihimpun 2.956 pemilih pemula terbagi dua kelompok, dimana 1.944 anak-anak yang sementara berada dibangku sekolah tingkat SMA dan sederajat, sedangkan 1,012 kaum remaja yang sudah selesai SMA dan sederajat tersebar di dalam dan luar kota Bontang,”jelasnya.

Harapnya, Disdukcapil mampu memenuhi target 100 persen perekaman e-KTP untuk pemilih pemula.
“Bicara realisasi harusnya bisa 100 persen karena berbagai upaya sudah dilakukan untuk sukseskan program e-KTP ini,”kuncinya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

arenadewa arenadewa https://viral-arenadewa.com/promotion/ https://viral-arenadewa.com/register/ arenamega arenamega https://maxwin-arenamega.com/promotion/ https://maxwin-arenamega.com/register/ omega138 omega138 tntslot tntslot https://online-tntslot.com/promotion/ https://online-tntslot.com/register/ https://lib.unismuhluwuk.ac.id/wp-json/ https://snbs.unipasby.ac.id/public/joker123/ https://jurnalmahasiswa.unipasby.ac.id/lib/-/redux/ https://fish.unipasby.ac.id/visi/ https://ft.unipasby.ac.id/ftek/ https://simpekabpsdm.kemendagri.go.id/sgacor/ http://pmb.poltrisdha.ac.id/uploads/files/ https://digilib.stiemuttaqien.ac.id/assets/uploads/files/ https://dummy.smadwiwarna.sch.id/siswa/kelasipa/